Ilham menambahkan bahwa digitalisasi tidak hanya mencakup infrastruktur teknologi, tetapi juga mencakup metode pengajaran yang inovatif dan relevan dengan kebutuhan mahasiswa saat ini.
Hal ini dianggap penting untuk meningkatkan efektivitas pembelajaran serta menarik minat mahasiswa yang semakin kritis terhadap kualitas pendidikan yang mereka terima.
Untuk itu, Executive Forum SEVIMA kali ini mengambil tema “Continuity and Change: Strategi Sukses Memastikan Keberlanjutan & Pengembangan Kampus serta Yayasan Pendidikan.”
Acara akan diselenggarakan di Ballroom Santika Gubeng Surabaya Jawa Timur, pada Kamis 1 Agustus 2024.
Bahas Empat Kiat Beradaptasi dengan Gen-Z
Sejumlah tokoh penting dalam bidang pendidikan dan teknologi akan dihadirkan dalam diskusi panel yang empat topik penting beradaptasi dengan Gen-Z.













